Buat Janji

Energi dan Bangunan Hijau

Energi dan Bangunan Hijau

Penggunaan energi listrik dan bahan bakar menyumbang 92,5% emisi Gas Rumah Kaca di Jakarta. Dukung DKI Jakarta mengurangi emisi di sektor energi!

Transportasi dan Kualitas Udara

Transportasi dan Kualitas Udara

Penggunaan kendaraan bermotor menyebabkan polusi udara dan meningkatnya emisi GRK di DKI Jakarta. Dukung DKI Jakarta meningkatkan kualitas udara dan mengurangi emisi GRK!

Limbah Padat (Sampah)

Limbah Padat (Sampah)

DKI Jakarta memiliki target untuk mengurangi 30% sampah. Dukung DKI Jakarta mencapai target tersebut!

Partisipasi dan janji dalam angka

0 Orang sudah membuat janji
0 Janji
Energi dan Bangunan Hijau
0 Janji
Transportasi dan Kualitas Udara
0 Janji
Limbah Padat (Sampah)
Tentang Ikhtiar Jakarta

Tentang Ikhtiar Jakarta

Bersama bangun Jakarta yang lebih bersih dan hijau

Ikhtiar Jakarta adalah dokumen yang berisi strategi dan rencana aksi terpadu yang menggabungkan aksi mitigasi dan adaptasi untuk mengatasi krisis iklim di DKI Jakarta. Dalam dokumen ini terdapat komitmen - komitmen pemangku kepentingan pada sektor - sektor perubahan iklim, seperti energi dan bangunan hijau, transportasi dan kualitas udara, limbah padat dan cair, air, ruang terbuka hijau, pertanian perkotaan, kesehatan dan kebencanaan.

Pelajari Lebih Lanjut

Didukung oleh

Jakarta
Lingkungan Hidup (DLH)
Jakarta a city of collaboration
ICLEI SEAS
AMBITIOUS CITY PROMISES (ACP)
Federal Ministry for the Environment, Nature Conservation and Nuclear Safety
SEOUL METROPOLITAN GOVERNMENT (SMG)