
Bau Pasca Pra-Commissioning RDF Plant Jakarta Ditanggulangi
JAKARTA - Bau yang sempat bocor dan dirasakan oleh warga saat dilakukan Pra-Commissioning RDF Plant Jakarta, Rorotan ditanggulangi. Commissioning atau proses pengujian dan pemeriksaan yang dilakukan untuk memastikan bahwa sistem dan peralatan berfungsi sesuai dengan spesifikasi ini dimulai sejak akhir pekan lalu.
Baca Selengkapnya →